Garis Emisi

Garis Emisi atau garis pancaran adalah spektrum yang dihasilkan saat gas bertekanan rendah dipijarkan hanya pada warna atau panjang gelombang tertentu.  Setiap unsur yang berbeda memancarkan kumpulan garis yang juga berbeda.

« Kembali ke Indeks Istilah Antariksa