Hujan Meteor

Peristiwa ketika benda-benda langit yang dikenal sebagai meteoroid tampak datang dari satu area di angkasa. Hujan meteor terjadi saat Bumi melintasi area yang dipenuhi sisa debu komet. Materi inilah yang kemudian masuk ke atmosfer Bumi, terbakar dan bergerak dengan sangat cepat di langit. Ketika hujan meteor terjadi, kumpulan meteor yang dihasilkan berasal dari  meteoroid-meteoroid dari aliran meteoroid yang sama.

« Kembali ke Indeks Istilah Antariksa