Rotasi

Gerak benda langit yang berputar pada porosnya. Pada rotasi galaksi, seluruh galaksi akan berputar mengelilingi pusat galaksi / poros galaksi. Bintang yang berada di area pusat bergerak mengelilingi pusat galaksi lebih cepat dibanding bintang yang jauh dari pusat galaksi. Pada dasarnya, bintang-bintang ini berevolusi mengelilingi pusat galaksi. Karena itu, para astronom memberi istilah rotasi galaksi sebagai rotasi diferensial yang memiliki kecepatan berbeda.

Kategori: Tata Surya
« Kembali ke Indeks Istilah Antariksa